Webinar: Tantangan dan Hambatan Hukum Dalam Era New Normal

Program Studi Doktor Hukum Fakultas Hukum Universitas Diponegoro menyelenggarakan seminar dengan tema “Tantangan dan Hambatan Hukum Dalam Era New Normal”. Seminar diselenggarakan secara daring pada tanggal 26 Juni 2020 mulai pukul 14.00 WIB sampai dengan pukul 16.30...